Perayaan Ulang Tahun Pendidikan STIKes Santo Borromeus yang ke-60 diladakan pada tanggal 13 September 2014. Sebelumnya telah dilaksanakan pula serangkaian acara yaitu pertandingan olahraga (basket, futsal, dan tenis meja) serta perlombaan vocal group, yang wajib diikuti oleh seluruh mahasiswa dari masing-masing kelasnya.
Perayaan ulang tahunini dimulai dengan misa, pemotongan tumpeng, pelepasan balon, persembahan dari setiap UKM kesenian, serta persembahan dari anak-anak asrama, dan penampilan dari setiap kelas yang ada.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar